2021-03-02 Dipublikasikan oleh : Admin views : 785

Pengadilan Agama Tuban mengikuti Rapat Koordinasi Ditjen Badilag Tahun 2021

Oleh : Admin

Selasa, 2 Maret 2021 Ketua Panitera dan Sekretaris PA Tuban mengikuti Rapat Koordinasi Badilag MARI Tahun 2021 secara virtual ,di ruang Media Center PA Tuban. dengan mengambil Tema Rakor Membangun Peradilan Agama Modern Berkelanjutan Munuju Birokrasi Berkelas Dunia . Rakor Badilag ini dilaksanakan selama 2 hari mulai tanggal 2 sd 3 Maret 2021 

Dalam Rakor Badilag kali ini juga dilakukan peluncuran 6 inovasi aplikasi Badilag yaitu E Mobev, E Laporan, Pusat Data Perkara, PTSP Online Satker, Vision Satker, Portal Ekonomi Syariah dan juga penyerahan sertifikat APM , Penghargaan WBK dan WBBM, Penghargaan SIPP, Penghargaan Konsistensi SIPP tahun 2020, Penghargaan Kinerja Triwulan dan penghargaan Eksaminasi 
Rkor Badilag ini langsung  dibuka oleh Ketua Mahkamah Agung YM Prof Dr H.M. Syarifuddin, S.H, M.H



Nilai IPKP dan IPAK


Hubungi Kami

Info Lainnya